Contoh Soal Uji Kompetensi Kesehatan Masyarakat 2016, 2017, 2018, 2019, 2020 pdf
Dibawah ini adalah contoh Soal Uji Kompetensi Sarjana Kesehatan Masyarakat (SKM) dan Kesehatan Lingkungan (Kesling) part Ke 10 Lengkap dengan Kunci Jawaban dan Pembahasan
Contoh Soal Uji Kompetensi Kesehatan Masyarakat |
Heloo teman-teman sahabat ukom-kesmas.blogspot.com semuanya. Semangat pagi yaa teman-teman. Berikut ini kami siapkan untuk teman-teman latihan soal UKOM kesehatan masyarakat disertai denga kunci jawaban lengkapnya. Selamat belajar
1. Angka kuman permukaan alat makan diwarung siap saji 500 kuman /cm2, persyaratan 100 kuman / cm2.
Pertanyaan
Metode ambil sample apakah yang digunakan?
Pilihan jawaban
A. Ringsing
B. Swabbing
C. Rhodac
D. Cawan terbuka
E. Maserasi
2. Dua jam setelah makan pastel isi ayam, 40 dari 139 tamu sakit. Investigasi menemukan staphylococcus aureus di peroleh dari isi pastel identik dengan dari hidung penjamah.
Pertanyaan soal
Bagaimana upaya untuk mengurangi resiko keracunan staphylococcus aureus pada dagung isi paste?l
Pilihan jawaban
A. Pemanasan daging 1000C selama 30 menit
B. Penerapan standar hgiene pemotong ayam
C. Menggunakan penjepit daging masak
D. Menyimpan dingin daging masak
E. Mematikan staphylococcus aureus suhu 600C selama 10 menit
3. Persyaratan angka kuaman ruang makan restoran lima juta per gram. Untuk pengawasan perlu pengambilan sampel udara ruang.
Pertanyaan soal
Metode pengambilan sample apakah yang tepat?
Pilihan jawaban
A. Swabbing
B. Rinsing
C. Maserasi
D. Rhodac
E. Midget impinge
4. Jeroan daging ungas umum menjadi penyebab infeksi salmonella. Karena tercampurnya antara yang mentah dengan yang masak selama penanganan di dapur, sehingga menimbulkan kejadian luar biasa.
Pertanyaan soal
Bagaimana upaya untuk mengurangi risiko salmonelosis dari penjamah?
Pilihan jawaban
A. Mencegah kontaminasi
B. Pembersihan bahan mentah
C. Pemasakan dengan baik
D. Refrigerasi
E. Menghilangkan carrier
5. Lima KLB terjadi dirumah makan, menimpa 13 pelangan nasi goreng. Semuanya muntah 1-6 jam setelah makan dan 8 diantaranya diare. Investigasi ditemukan bacilus cereus dalam tinja penderita dan nasi goreng. 1 sample nasi mengandung 350 juta bacilus cereus per gram.
Pertanyaan soal
Bagaimana upaya untuk mengurangi resiko keracunan bacilus cereus dari kebiasaan menanak nasi di dapur
Pilihan jawaban
A. Sajian dari beras, saus tepung jagung harus didinginkan cepat.
B. Nasi dipanaskan cepat dan sempurna lalu disajikan cepat
C. Nasi untuk digoreng ditanak dulu pada hari sebelumnya lalu diangin-anginkan semalam pada suhu kamar.
D. Nasi untuk digoreng ditanak dulu pada hari sebelumnya lalu disimpen semalam pada suhu 70 derajat celsius
E. Menambah sisa nasi dari penanakan sebelumnya kepenanakan nasi yang baru
6. Kebersihan tangan penjamak makanan merupakan sumber kontaminan untuk itu perlu pengamatan mikroba tangan pekerja.
Media agar apakah yang digunakan untuk pengamatan E-coli tangan.
Pilihan jawaban
A. Media nutrien agar
B. Media vogel Johnson agar
C. Media eosine methyline blue agar
D. Potato dextrose agar
E. Plate count agar
Sumber : Kumpulan Soal Kesmas & Kesling Indonesia
Demikianlah dari kami ini berjudul Contoh Soal Uji Kompetensi Kesehatan Masyarakat 2016, 2017, 2018, 2019, 2020 pdf, semoga apa yang kami sajikan ditasi tersebut dapat bermanfaat untuk teman-teman semuanya. Sampai jumpa lagi teman-teman.
Silahkan berkomentar dengan sopan dibawah ini dan dilarang spam
EmoticonEmoticon